Saturday, 17 November 2007

Lagu kedua

Kehidupan

Di dalam kehidupan ini haruslah menyadari
semua kesunyataan hidup jangan engkau sesali
sabda Sang Buddha kepada kita semua
hidup di dunia ini penuh derita

Wahai siswa-siswi Buddha marilah kita bersama
menjunjungi ajaran Buddha
yang mulia sempurna
Hukum telah mengerti
Hakikat hidup ini
untuk mencapai Parinibbana

Reff:
Marilah kita bersama-sama menghormati Sang Buddha
Guru jagat alam semesta
marilah kita bernamaskara
di hadapannya...
Somoga semua makhluk bahagia...

No comments: